Logo loader

MENDAMPINGI WALIKOTA SERANG DALAM MONITORING SUNGAI/KALI PENYEBAB BANJIR DI PERUMAHAN BUMI AGUNG PERMAI 1 KELURAHAN UNYUR KECAMATAN SERANG -JUM'AT, 02 JANUARI 2026

📍 MONITORING SUNGAI / KALI

Mendampingi Bapak Walikota Serang, Camat Serang H. Basuni, S.Sos., M.Si. melaksanakan monitoring sungai/kali sebagai upaya mengidentifikasi penyebab terjadinya banjir di Perumahan Bumi Agung Permai 1, Kelurahan Unyur, Kecamatan Serang, pada Jumat, 02 Januari 2025.
Kegiatan ini bertujuan untuk menentukan langkah penanganan yang tepat guna meminimalisir risiko banjir ke depan.

#kecamatanserang #kelurahanunyur #bumiagungpermai #monitoringbanjir #sigaptanggap #kotaserang

Kota Serang terdiri dari 6 kecamatan dan 67 kelurahan.