Pengajian Rutin Bulanan dengan dirangkaikan memperingati hari besar islam (PHBI) Isra Mi'raj di Mushala Kecamatan Serang, dalam kegiatan ini di hadiri oleh ibu Walikota Serang, Camat Serang, Lurah Se-Kecamatan Serang, Ibu PKK kecamatan dan Kelurahan se kecamatan serang serta beberapa majelis taklim. (Serang, 25/01/2023)